Proses memunjung di Pantai Kedonganan Bali
By comank At Thursday, November 04, 2021 0
Hari Raya Sugihan Jawa dan Sugihan Bali dilaksanakan sebelum Hari Raya Galungan dan Kuningan. Makna Sugihan Jawa adalah menyucikan Bhuana Agung (alam semesta) yang dirayakan umat Hindu Bali dengan melakukan upacara Sugihan Jawa. Sedangkan Sugihan Bali memiliki makna pembersihan Bhuana Alit (badan jasmani manusia). Selain Hari Raya tersebut ada namanya "Memunjung" untuk orang tua yang sudah meninggal dalam proses pengabenan hanya sampai nganyut ke pantai jadi kita mendoakan supaya orang tua yang sudah meninggal selalu mendapatkan tempat yang terbaik di sisi-Nya.
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
0 comentários:
Post a Comment